THOUSANDS OF FREE BLOGGER TEMPLATES

Minggu, 13 November 2011

ANATOMI JANTUNG


ANATOMI JANTUNG

Jantung merupakan sebuah organ yang terdiri dari otot. Otot jantung merupakan jaringan istimewa, karena kalau dilihat dari bentuk dan susunannya seperti otot serat lintang, tetapi cara kerja nya seperti otot polos yaitu diluar kemauan kita (di pengaruhi oleh susunan saraf otonom).
Bentuk jantung menyerupai jantung pisang,bagian atasnya tumpul (pangkal jantung) dan disebut juga basis cordis. Disebelah bawah agak runcing yang disebut apeks kordis

Sabtu, 12 November 2011

Manusia Dan Lingkungan


Manusia Dan Lingkungan
  1. PENGERTIAN MANUSIA DAN LINGKUNGAN 
  2. 1.      Pengertian Manusia
Manusia adalah makhluk hidup ciptaan tuhan dengan segala fungsi dan potensinya yang tunduk kepada aturan hukum alam, mengalami kelahiran,  pertumbuhan, perkembangan, dan mati, dan seterusnya, serta terkait serta berinteraksi dengan alam dan lingkungannya dalam sebuah hubungan timbal balik itu positif maupun negatif

Hipertensi

Hipertensi adalah suatu keadaan medis di mana terjadi peningkatan tekanan darah melebihi normal. Di seluruh dunia hipertensi telah menjadi suatu penyakit yang  dihubungkan dengan angka morbiditas, mortalitas serta biaya (cost) yang tinggi di masyarakat. Hipertensi juga merupakan faktor risiko penting, yang dapat dimodifikasi, untuk penyakit jantung koroner, stroke, gagal jantung kongestif, gagal ginjal dan penyakit arteri periferal. Untuk mempermudah pembelajaran dan penanganan, hipertensi dapat diklasifikasikan berdasarkan tingginya tekanan darah dan

Vasodilatasi

Vasodilatasi mengacu pada pelebaran pembuluh darah [1] yang dihasilkan dari relaksasi sel otot polos dalam dinding pembuluh darah, terutama di arteri-arteri besar, arteriol dan vena besar lebih kecil. Proses ini pada dasarnya kebalikan dari vasokonstriksi, atau penyempitan pembuluh darah. Ketika pembuluh melebar, aliran darah meningkat karena penurunan resistensi vaskular. Oleh karena itu, pelebaran pembuluh darah arteri

Jumat, 11 November 2011

Beberapa sebab anak terlambat berbicara


Beberapa sebab anak terlambat berbicara

Sukses menjalani kehamilan, seorang ibu berhadapan dengan proses melahirkan. Setelah itu dia akan melewati masa menyusui yang diharapkan dapat dilalui dengan baik sesuai program ASI eksklusif selama 6 bulan. Setelah itu mungkin ibu berhadapan dengan banyak hal dan diantaranya adalah keterlambatan anak untuk berbicara. Bila ini terjadi segera kenali penyebabnya dan selesaikan dengan baik. Beberapa tulisan dibawah adalah beberapa alasan mengapa anak terlambat berbicara.

APLIKASI TEORI IDA JEAN ORLANDO



DALAM ASUHAN  KEPERAWATAN  DI RUMAH SAKIT
Oleh Purwo Suwignyo : RSHS Bandung
  
A. Latar Belakang Masalah

                  Keperawatan sebagai bagian integral pelayanan kesehatan merupakan  suatu bentuk  pelayanan professional yang didasarkan pada ilmu keperawatan. Pada perkembangannya  ilmu keperawatan selalu mengikuti perkembangan ilmu lain, mengingat ilmu keperawatan  merupakan ilmu terapan yang selalu berubah mengikuti perkembangan zaman.
                  Demikian juga dengan pelayanan keperawatan di Indonesia, kedepan

INFARK MIOKARD

Posted on Maret 9, 2008 by harnawatiaj
A. Defenisi
Infark miokard adalah nekrosis miokard akibat akibat aliran darah ke otot jantung terganggu.
B. Etiologi
Aterosklerosis pembuluh darah koroner
Sumbatan total arteri oleh trombus/emboli
C. Manifestasi klinik
Nyeri dada retrosternal, seperti diremas-remas, ditekan, ditusuk-tusuk, panas atau ditindih barang berat.